Rabu, 20 Maret 2013

PERLAWANAN PATTIMURA



Hai-hai. .baru-baru ini aku ngimpi nilai raporku mengecewakan, friends. Hm~ entah kenapa mimpi itu justru menjadi penyemangat untukku. Doakan aku ya teman-teman, semoga aku dapat mempertahankan ranking 1 dikelas. Amiin :) kali ini aku mau lanjut bahas tentang PERLAWANAN PATTIMURA
Kedatangan Belanda untuk berkuasa kembali di Maluku mendapat berbagai perlawanan dari rakyat Maluku. Perlawanan dipimpin oleh Kapitan Pattimura atau Thomas Matulesi. Secara umum, penyebab terjadinya perlawanan rakyat Maluku diantaranya :
Adanya penindasan dan perlakuan semena-mena dari VOC terdahap rakyat dimasa lalu
Pengerahan rakyat untuk dijadikan sebagai serdadu belanda
Dihidupkannya kembali kerja paksa yang sudah sempat dihapuskan oleh Inggris

kronologi peperangan
1. Peperangan diawali dengan penyerbuan pasukan rakyat banten dibawah pimpinan pattimura ke Benteng Deurtede pada 15 Mei 1817.
2. Pasukan Pattimura tersebut berhasil menguasai benteng Deurtede selama dua bulan.
3. Belanda berusaha merebut kembali dg mengerahkan pasukan di bawah pimpinan Mayor Beetjs tetapi mengalami kegagalan.
4. Belanda kembali menyerang dibawah pimpinan Letnan Groot.
5. Pada tanggal 3 Agustus 1817 , Belanda berhasil mengtuasain benteng Deurtede.

Kapitan Pattimura dibantu oleh tokoh yang bernama Christina Martha Tiahahu yang juga tangan kanan Kapitan Pattimura. Rumah Christina dibakar, dirinya dan ayahya yang bernama Paulus Tiahahu ditangkap oleh Belanda. Paulus Tiahahu dihukum mati sedangkan Christina dibuang ke Laut Banda.

Gambar : Christina Martha Tiahahu

Gambar : Kapitan Pattimura

Gambar : Laut Banda

Bagaimana teman? Sudah paham kah? Memang kalau belajar IPS harus dipahami. Kita harus mampu masuk ke dalam cerita agar memahami alurnya. Jujur saja, walaupun aku dibilang "lumayan pinter" dikelas tapi soal IPS aku agak susah. Heuheu. .tapi tetep semangat! Apasih yang gak mungkin di dunia ini? So, keep fighting!!

Baca Juga: PERLAWANAN RAKYAT MELAWAN BELANDA
PERLAWANAN SULTAN HASANUDDIN
PERLAWANAN PATTIMURA
PERANG PADERI
TAHAP PERANG PADERI
PERANG BONE

Tidak ada komentar:

KELOMPOK SOSIAL

Hello helo, kita masuk ke materi kelas XII ya, curhat nih besok remed :') efek gak belajar, kalian jangan ga belajar ya ntar nyesel. Tap...